Seminar dan KKR STT Pelita Kebenaran

Dalam rangka pelaksanaan Tri Dharma perguruan tinggi ketiga yaitu Pengabdian kepada Masyarakat, STT Pelita Kebenaran bekerjasama dengan Kel. Besar GBI Medan Plaza dan Divisi Nextgen), menyelenggarakan Seminar dan KKR, Kamis, 28 April 2022, Jambur Milala Kabanjahe. Visi: Meningkatkan kualitas hidup dan kesejahteraan masyarakat di Tanah Karo Misi: 1. Memberikan kesempatan kepada para dosen untuk melakukan […]

Kuliah Umum Kelas Executive Doktoral

KULIAH UMUM KELAS EXECUTIVE DOKTORAL OLEH DR. BAMBANG NOORSENA, M.H. Di Kampus STT Pelita Kebenaran: Gedung Rumah Persembahan Senin, 28 Maret 2022 Tema: Kristen dan Lintas Iman di Masa Depan Subtema: Dari Polemik ke Dialog Teologis    Dalam sambutannya Ketua STT Pelita Kebenaran menyampaikan bahwa Kuliah Umum ini bertemakan gagasan yang futuristik dan bernafaskan ‘problem […]

Lokakarya Penyusunan Kerangka Kualifikasi Indonesia Sesuai Keputusan Dirjen Bimas Kristen

LOKAKARYA PENYUSUNAN KERANGKA KUALIFIKASI NASIONAL INDONESIA SESUAI KEPUTUSAN DIRJEN BIMAS KRISTEN KEMENTERIAN AGAMA RI NO. 159 THN. 2021 DISELENGGARAKAN OLEH YAYASAN PELITA KEBENARAN NARASUMBER: Dr. Saur Hasugian, M.Th., D.D. DI RUANG TEBU GBI RUMAH PERSEMBAHAN, TGL 17-18 MARET 2022 Peraturan Presiden Nomor 8 Tahun 2012 menetapkan Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI) sebagi acuan kurikulum di […]

Menjalani Kehidupan di Era “NEW NORMAL”

Manusia diciptakan untuk menjadi subyek perubahan, bukan sebaliknya. Sebagai makhluk yang diciptakan segambar dengan Allah, dan diberi tugas untuk meneruskan karya Allah dalam mengembangkan peradaban (Kej 1:27-28), manusia diberikan kemampuan untuk berpikir, mempelajari dan mengelola situasi yang terus berubah, dan mengembangkannya lebih jauh. Pandemi Covid-19 merupakan suatu major disruption yang telah menghentikan berbagai aktivitas manusia […]

Dies Natalis Ke XI

Kita bersyukur kepada Tuhan yang Maha Esa, atas kemurahanNya STT Pelita Kebenaran genap berusia XI tahun. Selama sebelas tahun terakhir, kita bersama-sama melewati proses suka dan duka dalam dunia pendidikan untuk terus belajar mencapai visi dan misi STT Pelita Kebenaran Medan  Dalam rangka memperingati dies natalis yang ke XI, maka STT Pelita Kebenaran mengadakan Festival […]